Kemampuan Mahasiswa Kebidanan Dalam Memanfaatkan Evidence Based Practice Di Era 4.0 Dengan Sikap Yang Bermartabat Kompetitif, Inovatif Dan Komunikatif
Keywords:
Evidenced Based Practice, Antenatal ,Intranatal, Post Natal, NeonatusAbstract
Revolusi Industri dari masa ke masa hingga saat ini yang berada pada revolusi 4.0 yang mana juga terdapat program Evidende Based Practice untuk proses dalam membantu dalam mendapatkan informasi yang terbaru untuk upgrade ilmu dan pengetahuan yang lebih terjamin. Zaman sekarang tidak ada istilah bagi setiap orang untuk tidak memahami kemanjuan teknologi ,mengetahui informasi baik di dalam maupun luar negeri.Mengetahui suatu tuntutan yang dibutuhkan dalam kemajuan teknologi saat ini.Evidence Based Practice merupakan suatu bahan yang dapat digunakan sebagai penuntun dalam meraih pemahaman orang orang dalam mengikuti zaman. Penerapan secara langsung mengenai evidence based practice dalam asuhan kebidanan ini yaitu nengenai obat obat an, penggunaan alat-alat diagnostik, pemberian vaksin,Standar operasional prosedur(SOP)Sesuai referensi terbaru , dan Sistem (sistem penatalaksanaan, sistem operasi pendukung layanan, program yang berkelanjutan dan sebagainya.Dimana pada kebidanan ini sangat bermanfaat dalam layanan ANC(Antenatal Care), INC(Intranatal
Care),PNC(Post Natal Care),Kesehatan reproduksi perempuan dan perencanaan keluarga termasuk didalam nya penggunaan KB,Asuhan neonatus/BBL.Pada saat ini diharapkan para mahasiswa mampu memahami penerapan evidence based dalam meningkatkan kualitas dalam pelayanan.
References
Hamdan.2018.Industri 4.0 Pengaruh Revolusi Industri Pada Kewirausahaan demi Kemandirian Ekonomi.Jurnal Nusamba.Vol.3 No 2.8 Halaman.
Halaluddin.2019. Peningkatan Kemampuan Literasi Teknologi dalam Upaya Mengembangkan Inovasi Pendidikan di Perguruan Tinggi.Pendais.vol 1 No 1.55 Halaman.Sidoardjo. UMSIDA Press.
Amelia Kusumawardani,P.(2020). BUKU AJAR MATA KULIAH EVIDENCE BASED MIDWIFERY.
https://berkas.dpr.go.id/puslit/files/buku_lintas_tim/buku-lintas-tim-public-41.pdf Diakses 17 november 2022
file:///C:/Users/acer/Downloads/343-97-2063-1-10-20191014.pdf Diakses 17 november 2022.